Rabu, 29 April 2015

Prinsip Berpegang Teguh

Menurut pandangan saya, prinsip adalah sebuah pendirian/pilihan yang ada pada setiap orang  yang mereka jalani dalam suatu kehidupan. Sedangkan berpegang teguh adalah sesuatu yang sudah dipilih kemudian menjalankan/mempraktekan dan mempertahankan hal tersebut. Banyak diantara kita dalam menjalani hidup ini mempunyai prinsip-prinsip.  Prinsip berpegang teguh sama halnya dengan menggapai cita-cita. Dalam menggapai cita-cita kita harus meyakini bahwa apa yg kita inginkan dapat tercapai. Menggunakan semua cara untuk dapat mencapainya. Sebagai contoh, kita ingin menjadi juara kelas. Bagaimana cara agar bisa menjadi juara kelas yaitu dengan cara belajar sungguh-sungguh. apakah kita berpegang teguh dalam proses belajar, sehingga tidak merambah ke hal yang lain. Jika kita berpegang teguh maka otomatis dapat meraih apa yang kita inginkan yaitu menjadi juara kelas.


0 komentar:

Posting Komentar

In the beach

25 April 2011 Slideshow: Lakek’s trip from Jakarta, Jawa, Indonesia to Sukabumi was created by TripAdvisor. See another Sukabumi slideshow. Create a free slideshow with music from your travel photos.